Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

kegiatan membersihkan bak / kolam pendederan benih/larva ikan nila

kegiatan membersihkan bak / kolam pendederan benih/larva ikan nila

kegiatan ini dilakukan setelah selesai memanen benih ikan nila yang dipelihara selama 2 - 3 minggu di bak pendederan. Peralatan yang digunakan untuk membersihkan bak pendederan ini yaitu sikat, ember. Pembersihan bak pendederan ini berfungsi untuk membersihan sisa-sisa pupuk organik, lumut yang tumbuh di dasar maupun di dinding bak. Membersihkan bak pendederan dilakukan dengan tujuan untuk mencegah timbulnya bibit penyakit yang dapat berkembang pada sisa-sisa kotoran. lumut yang tumbuh di dasar kolam juga perlu dibersihkan karena bila dibiarkan lumut tersebut akan mengganggu benih ikan yang dipelihara, lumut dapat menjerat benih ikan nila. sehingga benih tidak bisa bergerak dan mencari makan dan akhirnya benih akan mati.
meskipun lumut merupakan pakan yang bisa dimakan oleh ikan namun untuk benih yang ditanam di bak pendederan ini belum bisa memakan lumut. karena ukurannya pun masih kecil-kecil. Selesai membersihkan bak pendederan ini maka bak pendederan siap untuk digunakan lagi untuk memelihara benih ikan nila, setelah bak dikeringkan dan diberi pupuk. kapur dan garam.

Blog yang berisikan segala macam informasi seperti bisnis, investasi, kesehatan, musik, politik, olahraga, dsb. ARTIKEL SELANJUTNYA..... SILAHKAN BERKOMENTAR DITEMPAT YANG DISEDIAKAN, DAN JANGAN SPAM KAWANKU HEHEHE
Mau Berlangganan artikel dan tips bagus dari website ini?? Silahkan daftarkan email anda dibawah ini..

Enter your email address:

Delivered by Pay-pal-indonesia