Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Tips menjaga kulit tetap sehat

Kulit yang sehat adalah kulit yang mempunyai fungsi normal, tanpa kelainan dan penyakit. Atau secara klinis dikategorikan sebagai kulit yg halus, kencang, cerah, berfungsi baik, mempunyai toleransi optimal, dan lembab.


Untuk menjaga kulit tetap sehat sangat mudah, disini ada tips dari aku buat teman-teman :


  • Selalu bersihkan kulit setiap selesai berpergian karena angin yang menerpa kulit kita menyebabkan debu dan kotoran menyumbat pori-pori dan menambah tebalnya kulit mati di kulit.

  • Gunakan Masker sebaiknya dua kali seminggu, begitu juga luluran. Dan pada saat dioleskan harus lembut dan jangan terlalu keras karena dapat menyebabkan iritasi pada kulit.


  • Beroragalah secara teratur, karena berolahraga tdk hanya membuat tubuh bugar dan sehat, tapi juga memperbaiki sirkulasi darah ke jaringan sehingga kulit akan cukup mendapat nitrisi. Tidak hanya itu, olahraga juga menarik otot sehingga tidak kendur. Agar kulit kita sehat dan kencang, jadi mulai sekarang berolahraga minimal jogging satu jam dua kali seminggu.

  • Hal yang tak kalah penting yaitu pemenuhan nutrisi dari dalam melalui konsumsi buah-buahan dan sayuran yang mengandung vitamin A, C dan E yg sangat bagus untuk menjaga kehalusan kulit. Vitamin A berguna untuk mencegah kulit kering, sedangkan vitamin C dan E berfungsi sebagai antioksidan
  • Blog yang berisikan segala macam informasi seperti bisnis, investasi, kesehatan, musik, politik, olahraga, dsb. ARTIKEL SELANJUTNYA..... SILAHKAN BERKOMENTAR DITEMPAT YANG DISEDIAKAN, DAN JANGAN SPAM KAWANKU HEHEHE
    Mau Berlangganan artikel dan tips bagus dari website ini?? Silahkan daftarkan email anda dibawah ini..

    Enter your email address:

    Delivered by Pay-pal-indonesia